Berita Bintang – Gaya Potongan Rambut Putri Demi Moore Mirip Sang Ibu
Demi Moore dikenalĀ dunia setelah dia membintangi film horror pada tahun 1990. Yang paling dikenang dari film lama itu adalah model rambut Demi Moore yang sempat menjadi tren.
Pada saat itu Demi Moore telah menikah dengan Bruce Willis dan telah mempunyai tiga orang anak yang salah satunya bernama Taullulah Belle Willis yang lahir pada tahun 1994. Dan sangat disayangkan pada tahun 2000 Bruce dan Demi harus bercerai.
Talullah telah memotong rambutnya dengan model cepak. Rambut barunya itu membuat dirinya semakin mirip dengan sang ibu saat berperan di film Ghost. Terungkap bahwa dia memotong rambutnya dengan model seperti itu karena ingin memberikan penghormataan untuk sang ibu.
Terlihat dia berpose dengan tangan kiri menutup mulutnya sedangkan tangan kanannya terlihat seperti sedang memegang kamera, diunggahan dia terlihat dia menggunakan baju lengan panjang berwarna biru dengan aksen gelang yang berwarna pink.
Tidak lupa dia juga menambahkan caption di IG nya dengan “We did The Demi”. yang diunggahnya pada tanggal 03 Desember 2019.
[ Baca Juga Berita Bintang : ” Terungkap Justice League versi Zack Snyder ” ]
Banyak sekai warganet yang meninggalkan komentar positif di foto itu. Mereka sangat sepakat kalau anak kedua dari tiga bersaudara ini sangat mirip dengan sang ibu Demi Moore.
Bukan hanya kali saja Talullah meniru gaya rambut sang ibu. Dia juga pernah menggunduli rambutnya sama seperti saat sang ibu memerankan seorang wanita tentara di film G.I Jane.
Walaupun terlihat Talullah sangat mengagumi sang ibu, tapi nyatanya dia pernah merasa justru jauh dari sang ibu. Hal ini dirasakannya sejak sang ibu menikah lagi dengan Asthon Kutcher.
“Aku merasa sudah dilupakan bahkan sempat berfikir kalau dia tidak mencintaiku lagi.” Ungkap Talullah di acara ‘Red Table Talk’, seperti yang dilansirĀ Bintangbola Agen Judi Bola.
Setelah Demi berpisah dengan Asthon ditahun 2013 hubungan ibu dan anak itu kembali membaik, dan Demi belum menikah hingga saat ini – Bintangbola Agen Judi Bola.