BeritaBintang – Winger Sadio Mane menyatakan proses adaptasi dirinya di Liverpool berjalan begitu lancar dan cepat. Mane mengungkapkan, keberadaan Daniel Sturridge, Philippe Coutinho, dan Roberto Firmino yang menjadi alasan dirinya cepat nyaman di Liverpool.
Mane menyatakan, sejatinya ia bukan orang yang akan selalu cepat cocok dalam suatu tim. Pemain berkebangsaan Senegal itu mengaku, biasanya dia butuh waktu untuk bisa memberikan kemampuan terbaiknya di tim yang baru.
Akan tetapi hal itu tidak terjadi di Liverpool. Mane pun senang bisa memiliki rekan-rekan setim seperti yang ada di skuad The Reds, terutama Sturridge, Coutinho, dan Firmino. Menurutnya, ketiga pemain itulah yang membantunya beradaptasi dengan cepat dalam membantu lini serang.
“Ini lebih mudah untuk saya beradaptasi. Ketika Anda pemain baru, terkadang memang sulit untuk bisa beradaptasi ke dalam tim. Tapi ini terasa mudah karena keberadaan pemain hebat seperti Daniel (Sturridge), Philippe (Coutinho), dan Roberto (Firmino),” ungkap Mane, seperti dimuat Bandar Bola TerperCaya, Senin (12/9/2016).
LinkAlternatif.Info mengungkapkan Mane memang sudah memberikan penampilan yang luar biasa meski baru beberapa bulan di Liverpool. Yang terbaru, mantan pemain Southampton tersebut membantu The Anfield Gank menghancurkan juara Liga Inggris musim lalu, Leicester City, dengan skor 4-1 di Anfield. Ia mencetak satu gol dan satu assist.