Berita Bintang – Destinasi Berburu Panorama Kabut yang Mempesona, Mulai dari Gunung Halimun hingga Bukit Kingkong Bromo
MENDAKI gunung menjadi salah satu pilihan berlibur yang selalu bikin nagih. Tidak hanya tentang petualangannya, tapi juga pemandangan tiap gunung yang berbeda dan memiliki ciri khas tersendiri selalu berhasil membuat rindu.
Kabut terkadang memang menghalangi pemandangan para pendaki ketika sudah tiba di puncak gunung. Namun, jika kembali kita amati, kehadiran kabut ini dapat menjadi efek yang membuat pemandangan dan foto akan menjadi lebih indah. Judi Bola telah menghimpun beberapa gunung yang memiliki kabut-kabut menghipnotis mata, dikumpulkan dari berbagai sumber berikut daftarnya.
1. Gunung Halimun
Salah satu gunung yang berbada di Provinsi Jawa Barat, yaitu Gunung Halimun, menjadi gunung yang kerap didaki oleh para pencinta alam. Pemandangan di perkebunan teh Malasari, Gunung Halimun, Nanggung, Bogor, Jawa Barat, diselimuti kabut yang seolah membuat sekat antara gunung-gunung yang siluetnya nampak begitu menenteramkan. Gunung Salak, Gunung Gede Pangrango, dan bukit-bukit lainnya nampak jelas dari spot kebun teh.
(Foto: @gunungindonesia/Instagram)
2. Gunung Agung
Gunung yang tertinggi di Pulau Dewata tersebut telah populer hampir ke seluruh negeri. Gunung Agung tidak hanya sekadar menjadi lokasi pendakian, sebab gunung pun termasuk dalam instrumen kepercayaan masyarakat lokal Bali.
Menyambangi Pura Besakih, Bali, kamu bisa melihat gagahnya Gunung Agung yang berselimut kabut. Putih mirip awan, kabut seperti terlihat melindungi permukaan gunung.
[ Baca Juga Berita Bintang : ” Ed Shereen Pastikan Tak Akan Rilis Album Baru Hingga 2020 ” ]
(Foto: @gunungindonesia/Instagram)
(Foto: @gunungindonesia/Instagram)
4. Gunung Papandayan
Salah satu spot menikmati teduhnya kabut bisa dilakukan di kolam rendam air panas Taman Wisata Alam Papandayan. Selain bisa berendam dalam kolam yang memiliki aroma belerang menyengat, pengunjung juga mendapatkan pemandangan berupa Gunung Papandayan yang diselimuti kabut. Tidak hanya rileks, berada di kolam akan membuat jiwa lebih damai, penat pun hilang.
(Foto: @gunungindonesia/Instagram)
5. Gunung Binaiya
Gunung Binaiya juga memiliki pemandangan berselimuti kabut yang tidak kalah mendamaikan pandangan mata. Dalam foto, kabut diabadikan pada jalur pendakian sisi selatan. Namun, pendaki tidak boleh terlena oleh pemandangan kabut yang indah ini, karena cuaca sulit ditebak.
(Foto: @gunungindonesia/Instagram)