BERITABINTANG – Antisipasi Kepergian Pierre-Emerick Aubameyang, Borussia Dortmund Comot Wonderkid Barcelona
Masa depan Pierre-Emerick Aubameyang bersama Borussia Dortmund memang tengah kencang dispekulasikan kelanjutannya. Terlebih setelah kabar bahwa Aubameyang telah melakukan negosiasi dengan pihak Chelsea pada musim panas ini.
Situasi tersebut pun membuat manajemen Dortmund mulai memburu penyerang baru pada bursa transfer musim panas 2017. Menurut laporan JUDI BOLA ONLINE, Jumat (23/6/2017), satu nama yang masuk dalam daftar incaran Dortmund adalah penyerang muda asal Korea Selatan milik Barcelona, Lee Seung-woo.
{ Baca Juga : ” Terpuruk di Catalunya, Vinales: Kami Akan Raih Poin Sebanyak Mungkin di Assen! ” }
Ketertarikan Dortmund kepada Seung-woo memang bisa dibilang sangat akal. Pasalnya, penampilan Seung-woo bersama Barca U-19 memang cukup gemilang. Terhitung, ia sudah mencetak dua gol dan dua assist dari 10 penampilan bersama Barca U-19 musim ini.
Peluang Dortmund untuk mendapatkan jasa pemain dengan tinggi badan 173 cm tersebut terbilang sangat besar. Sebab kubu Barca hanya membanderol Seung-woo dengan mahar sebesar 5 juta euro atau sekira Rp74 miliar saja.
Namun permasalahannya, manajemen Barca nampaknya tidak tertarik untuk melepas Seung-woo secara permanen. Manajemen klub berjuluk Blaugrana tersebut hanya ingin melepas Seung-woo dengan status pinjaman pada musim panas ini.